Sabtu, 07 Mei 2011

Home » » Cara Mempercepat Mozilla Firefox

Cara Mempercepat Mozilla Firefox

 Ketika sedang asyik2nya maen internet kok browsing terasa lama sekali, mungkin ada baiknya kita periksa Mozilla Firefox yang kita gunakan. Berikut ini adalah beberapa Cara untuk mempercepat koneksi internet anda, agar Mozillah Firefox yang kita gunakan dapat bekerja secara maksimal :
  1. Klik ke Start -> Run, lalu ketik gpedit.msc , masuk ke Administrative Templates -> Network -> Qos Packet Scheduler. Lalu double-click Limit Reservable Bandwith dan buat jadi Enabled, masukkan bandwith limit yang tadinya 20 menjadi 0, lalu OK.
  2. Pada mozilla firefox, ketik di Addressnya about:config ,lalu masuk ke dalam suatu list registry.
Setting pada list registry tersebut dengan men-double-click kata yang sesuai dengan di bawah ini, lalu ubah angkanya sesuai keterangan berikut:
  1. network.http.max-connections: 48
  2. network.http.max-connections-per-server: 24
  3. network.http.max-persistent-connections-per-proxy: 12
  4. network.http.max-persistent-connections-per-server: 6
  5. network.http.pipelining: true
  6. network.http.pipelining.maxrequests: 8
  7. network.http.proxy.pipelining: true
Setelah itu klik kanan di mana saja (masih di list registry firefox), New – Integer, lalu ketiklah dengan nglayout.initialpaint.delay ,beri nilai 0.

Restart Mozilla Firefox dan rasakan bedanya.

Selamat Mencoba

Popularity: 100% [?]

Artikel Terkait



7 komentar:

  1. wah kok ribet banget ya, mending beli komp yg spek nya tinggi trus langganan internet yg bandwit nya tinggi pula, pasti dijamin cepet :)

    BalasHapus
  2. Itu ide yang bagus juga, tapi kembali ke kitanya juga, kalu memang mampu untuk beli pc yg speknya tinggi kenapa tidak.
    Kalau mau menghemat dari segi materi, waktu dan energi dll mungkin cara ini lebih tepat, sebenarnya ini tidak ribet tidak sampai 5 menit udah bisa dirasakan manfaatnya sob...
    salam sukses

    BalasHapus
  3. kalo internetnya pas2an, mending disable aja image & javascriptnya :D.

    btw, nice share gan..

    BalasHapus
  4. Nice share gan. Rada g ngerti sih, tapi g ada salahnya ane coba.

    BalasHapus
  5. mantab infonya...
    thanks gan, lagsung sya coba, terbukti maknyus.....

    BalasHapus

Mali Siparappe, Rebba Sipatokkong, Malilu Sipakainge, Sipakatau Sipakalebbi.
Komentar sahabat-sahabat sangat membantu saya untuk lebih baik "TERIMA KASIH SEBELUMNYA"
Bila sahabat-sahabat ingin TUKERAN LINK klik aja DI SINI

Bursa Jual Beli dan Sewa Menyewa