Selasa, 03 Agustus 2010

Home » » Perempat Final Piala Dunia 2010 "Part 2"

Perempat Final Piala Dunia 2010 "Part 2"

Uruguay vs Ghana adu finalti. Pertai yang sangat dramatis, kedua kesebelasan saling serang selama 120 menit. Kedua tim senantiasa memperlihat permainan spektakuler yang cantik dan menawan sehingga ribuan penonton sangat terpukau melihatnya, ada yang sedih, ada yang gembira semua itu bercampur jadi satu dalam bingkai yang namanya sportivitas baek itu pemain sendiri ataupun penonton semuanya menyatuh jadi satu dan senantiasa dapat menerima kekalahan tim kesayangan masing-masing.
Motivasi terbesar Ghana saat bersua Uruguay di Stadion Soccer City, Sabtu, 3 Juli dinihari Wita adalah soal kebanggan Afrika. Mereka satu-satunya tim dari benua hitam yang masih bertahan. Jadi sangat penting bagi mereka untuk bisa terus melaju. Sedangkan di kubu lawan, Uruguay juga mengusung spirit yang nyaris sama. Sudah lama mereka tak meraih gelar piala dunia "Ada 3,5 juta penduduk Uruguay sejak lama juga sudah menanti.
Harapan rakyat Uruguay memang wajar. Mereka telanjur tahu bahwa negara memiliki sejarah hebat di piala dunia. La Celeste--julukan Uruguay--adalah pemegang dua titel piala dunia menjadi indikatornya. Tetapi sejak 1970, Uruguay bahkan tidak pernah lagi mampu melewati fase 16 besar.
Ghana dan Uruguay belum pernah bertemu. Tetapi duel ini diprediksi bakal ketat. Kedua tim sudah memiliki pengalaman yang cukup untuk menorehkan kemenangan dan melangkah ke babak berikutnya. Uruguay misalnya, selama di Afsel, belum pernah mengalami satu kekalahan pun.

Artikel Terkait



1 komentar:

  1. Hiks.. sayang banget penalti Asamoah Gyan di detik terakhir tidak masuk.. harusnya Luis Suarez dihukum seberat-beratnya tuh...

    BalasHapus

Mali Siparappe, Rebba Sipatokkong, Malilu Sipakainge, Sipakatau Sipakalebbi.
Komentar sahabat-sahabat sangat membantu saya untuk lebih baik "TERIMA KASIH SEBELUMNYA"
Bila sahabat-sahabat ingin TUKERAN LINK klik aja DI SINI

Bursa Jual Beli dan Sewa Menyewa